linux, server,

install-driver-iwlwifi-debian9

Puji Ermanto Puji Ermanto Follow Feb 24, 2020 · 1 min read
install-driver-iwlwifi-debian9
Share this

iwlwifi_missing

Notification diatas saya dapatkan di os debian 9 saya ketika awal penginstallan, biasanya hal ini terjadi akibat kita tidak menyertakanannya dalam media bootable
saat proses penginstallan debian 9 server ini saya menggunakan media USB Bootable sebagai media installasinya.
setelah proses installasi selesai kita harus menyambungkan device kita ke internet satu-satunya cara melalui media LAN, yah mau gimana lagi harus siap sedia kabel LAN.
setelah login ke os kita, langsung saja eksekusi command dibawah ini :
masuk terlebih dahulu ke direktori repository debian 9 di /etc/apt/

root@debian: cd /etc/apt
root@debian: echo 'deb http://httpredir.debian.org/debian/ stretch main contrib non-free' >> /etc/apt/sources.list
root@debian: apt update && apt install firmware-iwlwifi
root@debian: modprobe -r iwlwifi ; modprobe iwlwifi
root@debian: reboot
Join Newsletter
Get the latest news right in your inbox. We never spam!
Puji Ermanto
Ditulis Oleh Puji Ermanto Follow
Adalah seorang freelancer web developer, blogger, beberapa waktu lalu mengerjakan Project sebagai Fullstack Web Developer di Sebuah marketplace yaitu
PT. Syoobe Inti Perdana(Syoobe) - Jakarta
Dan di beberapa pengalaman sebelumnya bekerja sebagai web developer sekaligus IT Staf di
PT.Gemilang Citrus Berjaya(ourcitrus) - Sidoarjo